ALAT ATAU TOOLS PARSE HTML UNTUK BLOGGER (BLOGSPOT)

Alat atau Tools Parse HTML untuk Blogger (Blogspot)


Alat atau Tools Parse HTML untuk Blogger terutama Pengguna Blogspot. Alat untuk Parse HTML atau Tools Parse HTML atau dikenal juga dengan Blogcrowds HTML Parser ini dapat digunakan untuk membantu Anda untuk mengkonversi/memparse kode iklan Google AdSense atau kode iklan lainnya sebelum ditambhkan dalam template blogger. 


Bagaimana Cara menggunakan Alat atau Tools Parse HTML untuk Blogger terutama Pengguna Blogspot ? Silahkan Anda salin kode (script) iklan Google AdSense atau skrip lainnya, lalu tempelkan atau letak pada kotak Tools Parse HTML yang terdapat di bawah. Apabila Anda sudah meletak dengan benar, selanjutnya silahkan klik tombol Parse. Setelah itu, silahkan salin (copy) kode yang sudah di parse tadi dengan mengklik "Code copied to clipboard", kemudian hasil salinan tersebut bisa langsung di tempelkan di template blogger.

 

Alat atau Tool Parse HTML








Demikian tutorial tentang Alat atau Tools Parse HTML untuk Blogger terutama untuk Pengguna Blogspot. Semoga ada manfaatnya, terima kasih.


= Baca Juga =



1 Comments

Maaf, Komentar yang disertai Link Aktif akan terhapus oleh sistem

Previous Post Next Post


































Free site counter


































Free site counter